Sabtu, 30 April 2011

tulisan bebas-aspek hukum ekonomi 4

Yang Tercecer di Bumi Kartini
Dalam hal ini saya ingin menceritakan tentang menegenal budaya dikota jepara yang telah melekat adalah predikatnya sebagai “kota ukir”. Bahkan belum ada yang layak disebut sepadan dengan kota kelahiran Raden Ajeng Kartini ini untuk industry kerajinan meubel ukir. Namun, begitu banyak tempat bernilai seni budaya serta sejarah lain yang tercecer dikota jepara ini.
-          Pusat tenun ikat teroso
Selain memprodksi kain motif tradisional disini juga memproduksi motif etnis dari berbagai daerah namun corak khas tenun Troso juga tetap dijaga keasliannya seperti corak ikat lusi, ikat pakan dan lurik. Pusat tenun ikat Troso berada di didesa Troso kecamatan pecangaan kabupaten jepara.
-          Pusat kerajinan monel
Kerajinan monel ialah kerajinan perhiasan seperti kalung, cincin dan sebagainya. Perhiasan ini berbahan baja putih atau monel. Kerajinan ini terkenal ada di desa Krinyan.
-          Museum RA Kartini
Museum RA Kartini berdiri diatas tanah seluas 5210 meter persegi ini menyajikan peninggalan benda-benda R.A. Kartini dan selain itu juga enyimpan benda kuno peninggalan sejarah dan budaya hasil temuan diwilayah kabupaten jepara
-          Benteng portugis
Benteng portugis ini memberikan nilai lebih budaya dikota jepara karena disekitar benteng ini banyak rerumbunan pohon yang sudah berusia ratusan tahun yang dapat meberikan kenyamanan dan kesejukan alamnya
-          Pantai bandengan
Pantai bandengan memiliki struktur pantai yang landai dan air yang jernih dan bersih sehingga dapat menikmati panorama pantai yang memilki pasir putih dikota jepara ini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar